Jumat, 18 Oktober 2019

KARAKTERISASI SENYAWA ORGANIK BAHAN ALAM (1) perbaikan

KARAKTERISASI SENYAWA ORGANIK BAHAN ALAM

gambar struktur strychnine


Dari penjelasan struktur diatas teradapat jembatan eter karena sifat dari strychnine yang dapat larut dalam media asam baik dalam pelarut eter maupun air dan juga terdapat alkena karena didalam struktur strychnine adanya ikatan rangkap 2 sehingga bersifat alisiklik tidak jenuh  kemudian terdapat cincin indole dimana dulunya menjadi tahap awal mengalami sintesis tetapi karena ia mengalami kesulitan maka system cincin akan dipasang pada penomoran 18 dan 20 dan juga terdapat gugus amida serta terdapat gugus amina tersier.
Dari penjelasan struktur strychnine terdapat 43 penghalang utama pada mensintesis yang dikenal dengan generasi spirocenter di C7 dan nantinya ada kerangka penghubung (cincin inti CDE) jadi pada strategi sebelumnya ikatan C6-C7 dihasilkan pada tahap awal sintesis mungkin karena mengalami kesulitan pada generasi pusat kuartener C7 dengan demikian system cincin CDA akan dipasang ke arah cincin C dan cincin D Meskipun strategi alkilasi intramolekul diterapkan untuk pembangunan cincin-C dalam sintesis alkaloid indol yang lebih sederhana, strategi ini belum digunakan untuk sintesis strychnine. Alasannya mungkin karena alkilasi intramolekul dari dithioacetal adalah satu-satunya metode untuk menghasilkan produk siklik. Dengan demikian, desulfurisasi dengan keberadaan olefin eksosiklik tidak dapat dihindari.
Penjelasan reaksi diatas adanya kekuatan siklisasi yang akan diinduksi dimana sudah dijelaskan dalam sintesis total formal terpendek dari (±) –strychnine sehingga ia akan menampilkan reaksi kaskade baru untuk itu hanya diperlukan 1 transformasi sebagai kelompok perlindungan. Pada asilasi akan berjalan secara efisien selama dalam berproses dengan turunan indol laonnya dengan diastereoselektivitas yang sangat baik.
Dari penjelasan reaksi diatas ada sebuah ligan yang dipromosikan dengan katalis (4+2) pada reaksi anulasi menggunakan turunan indole. nantinya akan terjadi pendonoran aseptor siklobutana sehingga dapat memberikan akses secara efisien. dan atom ini nanti akan diakses melalui sikloheksana menggunakan indole bersama diastereoselektivitas pada tiggkatan yang tinggi dan tentunya sangat baik kemudian yang dibantu dengan subtrat dengan cakupannya luas. dinayatakan sebuah kiral terdapat ligan yang enantioselektivitasnya tinggi sehingga nanti dapat direalisasikan sebanyak 94%. pada penjelasan metode sintetik ini dapat diterapkan. mereka juga dihasilkan dari kerangka yang sama sehingga dapat dijelaskan secara umum mengenai sintesis total akuammicine dan sintesis total formal dari strychnine .
permasalahan :
1. bagaimana manfaat metabolit sekunder untuk manusia ?
2. pada blog saya sudah dijelaskan mengenai ciri ciri metabolit primer yaitu berupa enzim sehingga menghasilkan energi , menurut pendapat anda bagaimana hubungan antara enzim dan metabolit primer ini sehingga dia dapat menghasilkan energi ?
3. tumbuhan seperti apakah yang dapat mengandung metabolit sekunder dan bagaimana peran metabolit sekunder pada tumbuhan tersebut ?

4 komentar:

  1. Assalamualaikum wr wb.
    Saya Khairil Liza
    NIM A1C117036

    Disini saya akan mencoba menjawab permasalahan no 3 dari cindy.
    Salah satu tumbuhan yang mengandung metabolite sekunder adalah seperti kacang.
    Ada 3 jalur utama untuk menghasilkan metabolite sekunder ini, yaitu Jalur asam malonat, asam mevalonat dan asam shikimat. Untuk golongan fenolik, didapat dari phenylalanin melalui reaksi eliminasi molekul ammonia dari asam sinamat, yang dikatalisis oleh suatu enzim yaitu phenylalanin ammonia lyase (PAL). Untuk golongan terpenoid, dapat disintesis melalui 2 jalur, yaitu lintasan asam mevalonat dan jalur methylerythritol
    phosphate (MEP). Biosintesis terpenoid ini diawali dengan pembentukan isopentenil piropospat (IPP) atau diametilalil piropospat (DMAPP), yaitu isopren yang mengikat dua buah fosfat lalu bergabung dengan yang lainnya dari ujung hingga pangkal membentuk monoterpen, seskuiterpen, diterpen, triterpen dan seterusnya.

    Terimakasih.

    BalasHapus
  2. (A1C117074)
    2. Menurut saya, hubungan antara enzim dan metabolit primer ini adalah pada saat proses pencernaan sebelum masuk kedalam metabolisme. Karena pada proses pencernaan ini semua bentuk makromolekul yang masuk kedalam tubuh kita akan dirubah kedalam bentuk mikromolekul dengan bantuan enzim-enzim tadi. Sehingga apabila telah dalam bentuk yang sederhana dapat masuk kedalam darah dan mengalami yang namanya metebolisme. Metabolisme ini, menghasilkan yang namanya energi. Seperti metabolisme karbohidrat.

    BalasHapus
  3. baik saya akan mencoba menjawab permasalahan nomor 1.
    Senyawa-senyawa metabolit sekunder diisolasi terlebih dahulu, hasilnya dijadikan sebagai bahan obat seperti morfin sebagai obat nyeri, kuinin sebagai obat malaria, reserpin sebagai obat penyakit tekanan darah tinggi dan vinkristin serta vinblastin sebagai obat kanker. Selain sebagai bahan obat, senyawa metabolit sekunder juga didayagunakan oleh manusia untuk menunjang kepentingan industri seperti industri kosmetik dan industri pembuatan pestisida dan insektisida. Untuk di Indonesia, pemanfaatan senyawa bahan alam yang ditemukan para peneliti Indonesia sebagai bahan baku obat antara lain Itebein sebagai anti tumor, Artoindonesianin sebagai anti malaria, Diptoindonesin, Indonesiol serta banyak lagi.

    BalasHapus
  4. Numpang promo ya Admin^^
    ajoqq^^com
    mau dapat penghasil4n dengan cara lebih mudah....
    mari segera bergabung dengan kami.....
    di ajoqq^^com...
    segera di add Whatshapp : +855969190856

    BalasHapus

KEKUATAN ASAM BASA DALAM KIMIA ORGANIK

KEKUATAN ASAM BASA DALAM KIMIA ORGANIK Hallo teman teman minggu lalu kita sudah membahas mengenai sintesis sintesis organic kemudian pad...